Kuota Data Internet 2020 Kemdikbud - IGS Zone -->

Informasi Guru dan Sekolah

Saturday, September 19, 2020

Kuota Data Internet 2020 Kemdikbud

Pemerintah melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) telah menyampaikan akan memberikan bantuan kuota internet kepada peserta didik dan pendidik dari tingkat Pendidkan Anak Usia Dini (PAUD) hingga Perguruan Tinggi (PT) dengan jumlah kouta yang berbeda-beda.

Dalam kuota data internet yang diberikan oleh pemerintah terdapat dua kuota, yaitu kuota umum dan kuota belajar. 

  1. Kuota Umum: Kuota yang dapat digunakan untuk mengakses seluruh laman dan aplikasi
  2. Kuota Belajar: Kuota yang hanya dapat digunakan untuk mengakses laman dan aplikasi pembelajaran.

Berikut rincian bantuan kuota data internet Kemdikbud.


Sesuai dengan keterangannya, kuota umum dapat digunakan untuk mengakses seluruh lama dan aplikasi seperti media sosial yaitu facebook, twitter, youtube, dsb atau aplikasi lain diluar aplikasi pembelajaran, dan juga layanan internet lainnya namun diatasi hanya 5 Gb.

Namun untuk kuota belajar, dapat digunakan untuk mengakses aplikasi pembelajaran dan website pembelajaran seperti berikut ini.


A. Aplikasi Pembelajaran

  1. Aplikasi Whatsapp
  2. Aplikasi dan website Zenius
  3. Aplikasi dan website Udemy
  4. Aplikasi dan website Sekolah.Mu
  5. Aplikasi dan website Rumah Belajar
  6. Aplikasi dan website Ruang Guru
  7. Aplikasi dan website Quipper
  8. Aplikasi dan website Microsoft Education
  9. Aplikasi dan website Kipin School 4.0
  10. Aplikasi dan website Google Classroom
  11. Aplikasi dan website Ganeca digital
  12. Aplikasi dan website Eduka system
  13. Aplikasi dan website Edmodo
  14. Aplikasi dan website Duolingo
  15. Aplikasi dan website Cakap
  16. Aplikasi dan website Birru
  17. Aplikasi dan website Bahaso
  18. Aplikasi dan website Ayoblajar
  19. Aplikasi dan website Aminin

B. Video Conference (Pertemuan daring)

No comments:

Post a Comment