Informasi | Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2021 - IGS Zone -->

Informasi Guru dan Sekolah

Wednesday, May 12, 2021

Informasi | Jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2021

Pemerintah melalui Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) telah menetapkan jadwal seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN). Seleksi CASN terdiri dari Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Guru dan Non-Guru.


Berikut jadwal Seleksi CPNS dan PPPK Tahun 2021.

A. Pengumuman Seleksi : 30 Mei - 13 Juni 2021

B. Pendaftaran Seleksi : 31 Mei - 21 Juni 2021

C. Seleksi Administrasi dan Pengumuman hasilnya : 1 Juni - 30 Juni 2021

D. Masa Sanggah : 1 Juli - 11 Juli

E. Pelaksanaan SKD CPNS (CAT BKN) : Juli - September 2021

Untuk menambah pengalaman, simulasi CAT BKN dapat diikuti dengan cara pada link informasi ini, Simulasi Resmi BKN | Simulasi CAT BKN 2021

F. Seleksi Kompetensi PPPK Non Guru (CAT BKN) : Juli - September 2021 (Setelah SKD CPNS)

G. Seleksi Kompetensi PPPK Guru (CBT Kemdikbud) :

  • Tes 1: Agustus 2021
  • Tes 2 : Oktober 2021
  • Tes 3 : Desember 2021
Untuk informasi tentang Tahapam Seleksi PPPK Guru, dapat dilihat pada link Informasi | Alur Tahapan Seleksi PPPK Guru Tahun 2021.

H. Pelaksanaan SKB CPNS : September - Oktober 2021

I. Pengumuman Akhir dan Masa Sanggah : November 2021

J. Penetapan NIP CPNS/ Nomor Induk PPPK : Desember 2021

No comments:

Post a Comment